Bank Data
Surat Residen Bangka F. van Olden kepada Gubernur Jenderal Hindia Belanda di Batavia tanggal 5 Januari 1851 hal 1-3
Kategori | Arsip Depati Amir |
Tahun Data | 1851 |
Sumber Data | ANRI |
Keterangan | Surat Residen Bangka F. van Olden kepada Gubernur Jenderal Hindia Belanda di Batavia Nomor 56/A tanggal 5 Januari 1851 ini terdiri 8 halaman, berbahasa Belanda, tulisan tangan, bagian dari arsip BT 4-2-1851 nomor 3 dan tersimpan di Arsip Nasional Republik Indonesia di Jakarta. Berisi laporan upaya pengejaran dan pengepungan tempat persembunyian Depati Amir yang mulai terdesak, permasalahan wabah penyakit, buruh tambang timah mulai bekerja, kondisi Mapur dan Balar mulai dikendalikan dan penjara di Mentok sudah penuh. Digitisasi oleh : Ali Usman, Pamong Budaya Ahli Muda Kesejarahan |
Tags | |
Dokumen | |